Analisis Usaha Peternakan
Langkah- langkah dalam membuat analisis usaha :
- Rencanana produksi ternak
- Menghitung biaya uasaha
- Menghitung penerimaan usaha
- Menghitung pendapatan usaha
- Menghitung kelayakan usaha
Contoh biaya usaha
= > Perjanjian = > gaji pengelola = > bunga bank
= > sewa lahan = > pajak
Rumus harga pokok produksi ( HPP)
HPP = Total biaya
Jumlah biaya
Titik pulang pokok ( BEP)
- BEP Volume produksi = Total biaya : Harga jual/unit
- BEP harga jual = Total biaya : jumlah produksi
Didalam kelayakan usaha ada 2 pendekatan :
- R/C Ration : perbandingan antara penerimaan dengan biaya
- B/C Ration : Perbandingan antara laba bersih dengan biaya
Efisiensi usaha :
- Aspek biaya ( hemat biaya, pakan substitusi )
- Aspek produk ( deversivikasi produk & produk ikutan )
- Aspek volume ( skala usaha )